Lembaga Pendidikan Indonesa Amerika atau yng sering dikenal LPIA adalah salah satu lembaga yang bergerak di bidang usaha pendidikan non formal yang mengkhususkan diri pada pendidikan program bahasa Inggris, program komputer dan bimbingan belajar yang berskala nasional.
Sat ini LPIA sudah membuka cabang sebanyak 70 cabang yang tersebar di Pulau Jawa, Pulau Bali, Pulau Kalimantan dan Sulawesi. Adapun misi dari LIPA adalah menjadi pusat percontohan sistem pembelajaran bahasa Inggris dan komputer untuk tingkatkan kursus selaras dengan kemajuan komunikasi teknologi.
Program Kursus LIPA
Ada banyak program yang diselenggarakan, di antaranya:
Program Pendidikan Komputer
Office Application
- Windows XP
- General Microsoft Office
- Computer Accountancy
- M.Y.O.B
Graphic Design
- Corel Draw
- Macromedia Freehand
- Adobe Photoshop
- AutoCAD 2D/3D
Programming
- Microsoft Access
- Visual Basic
- Ms FoxPro
- Internet Full Package
Professional Programmer
- Animation
- Web Design
- Graphic Design
- Programming & Data Base
- Business Accountancy
- Creative Design for Kids
- Technical Support
- Linux Server
Program Pendidikan Komputer
Regular Class
- English for TK/SD Students
- English for SMP Students
- English for SMA/University Student
- Intensive Class (General English)
- English for Specific Purposes
Program Pendidikan Bimbingan Belajar (Bimbel)
Program Regular Pinter 1,2
- calistung (PG/TK)
- 1-5 SD
- 6 SD
- 6 SD Executive
- 7-8 SMP
- 9 SMP
- 9 SMP Executive
- 10-11 SMA
- 12 SMA
- 12 SMA Executive
Program Privat
- calistung (PG/TK)
- 1-5 SD
- 6 SD
- 7-8 SMP
- 9 SMP
- 10-11 SMA
- 12 SMA
Program SNMPTN
- IPA
- IPS
- IPC
Fasilitas LPIA
- Native Speakers
- Ruang ber-AC
- Modul
- LPIA Card
- Laboratorium Multimedia dan Bahasa
- Asuransi Kecelakaan Siswa
- Pengajar yang terkualifikasi