Puding merupakan sebuah hidangan penutup yang biasanya dibuat dari bahan-bahan yang direbus, dikukus, atau dipanggang. Pada umumnya, puding dengan bahan baku susu (yogurt), tepung maizena, tapioka, atau telur dihidangkan setelah didinginkan lebih dulu.
Pudding yang rasanya manis biasanya tersedia dengan variasi beberapa rasa seperti : Coklat, karamel, vanilla dan buah-buahan. Selain rasanya yang enak, pudding juga memiliki berbagai manfaat untuk tubuh.
Produk makanan seperti puding ini adalah salah satu jenis produk yang biasa dijadikan untuk berbisnis. Mulai dari restauran besar sampai dengan pedagang kaki lima menghidangkan berbagai jenis puding yang menarik dan unik untuk menarik para pelanggan. Hal ini membuat puding telah banyak dikenal dan sangat disukai oleh banyak orang.
Maka dari itu, memulai usaha pudding bisa disebut sebagai usaha yang menjanjikan. Saat ini, Akademi Kewirausahaan Vokasi menyediakan kursus online aneka pudding. Di kelas ini, terdapat berbagai aneka olahan pudding yang bisa dibuat dan dijadikan produk bisnis.
Materi yang Dipelajari
- Resep pembuatan
- Jelly Art
- Silky Pudding
- Fruit’s Silky Pudding
- Pudding Coco Pandan
- Pudding polkadot rainbow
- Blackforest pudding
- Tiramisu pudding
- Cheese cake Tiramisu Pudding
- Teknik pembuatan aneka pudding
- Pengenalan bahan aneka pudding
- Cara pengemasan dan penyimpanan
Trainer:
Chef Bunga Safari (Owner Mabela Cooking Club)
Benefit:
- E-Book
- Materi Video yang bisa diakses melalui Facebook
Ketentuan:
Peserta harus menyertakan link Facebook dan nomor WA
Syarat & Ketentuan
- Seluruh sesi kelas online akan dilakukan via grup whatsapp
- Materi video akan diberikan melalui facebook
- Diharapkan peserta juga praktek dirumah agar sesi tanya jawab bisa sesuai dgn pengalaman praktek
- Jika sudah melakukan pembayaran silahkan konfirmasi pembayaran ke nomor 0812 2060 0100
- Pembayaran bisa dilakukan di hari H sebelum jam 14.00 WIB
Tips Memulai Usaha Pudding
Buatlah Pudding yang Banyak Disukai
Bagi Anda yang ingin memulai bisnis pudding, ketahuilah jenis pudding yang memang banyak diminati. Misalnya silky puding. Jenis pudding ini banyak disukai karena rasanya yang enak dan teksturnya yang lembut.
Gunakanlah Bahan yang Berkualitas
Membuat pudding dengan bahan yang berkualitas bukan hanya menjadikannya enak dan sehat. Melainkan sangat menjadi faktor penarik konsumen Anda. Maka dari itu, pilihkanlah bahan-bahan yang berkualitas dalam pembuatannya.
Inovasikan Dengan Produk Lain
Selanjutnya kreasikan jenis pudding Anda dengan jenis seperti fla, kelapa muda, ataupun cake. Akan tetapi pastikan kamu tahu terlebih dahulu mengenai hasil kombinasi makanan yang sudah kamu buat. Pastikan rasanya enak dan bisa diterima oleh lidah para pecinta puding.
Buat Model Pudding yang Menarik dan Unik
Selain rasanya yang enak, pudding juga merupakan makanan yang mudah untuk dikreasikan dengan seni. Untuk menambahkan kekreatifan, Anda juga bisa membuat puding seni dengan gambar didalamnya.
Cara membuat puding ini sangat mudah dan bahan- bahan yang digunakan cukup murah. Sehingga siapa saja bisa menjalankan jenis usaha yang satu ini dengan modal kecil dan peralatan yang seadannya di rumah. Untuk mempelajari dan mendaftarkan diri ke program kursus online aneka pudding. Silakan klik disini.
Info dan Pendaftaran, Hubungi Kontak Berikut : 089513593945 (Juli)