Bagi Anda yang sedang mencari tempat pelatihan yang beada di wilayah Jawa Barat, Khusunya di Kota Bekasi, Anda bisa belajar di Balai latihan kerja (BLK) Lentera Makmur Sentosa. Balai latihan kerja ini fokus di bidang pelatihan Housekeeping dan Elderly Caretaker. Keunggulan belajar di sini peserta dibekali pendidikan sesuai dengan program yang dipilih sebelum disalurkan kerja.
Baca Juga: Balai Latihan Kerja Luar Negeri BLK-LN Poriconindo Intinusa
Saat ini balai latihan kerja turut membantu pemerintah dalam mengembangkan kualitas sumber daya manusia serta mengurangi angka pengangguran. Masyarakat yang tidak memiliki pekerjaan akan lebih mudah bekerja karena sudah memiliki bekal. BLK Lentera Makmur Sentosa didirikan pada 2013 saat ini dipimpin oleh Ferdinand Kurniady.
Program Kursus
- Housekeeping
- Elderly Caretaker
Fasilitas
- Workshop
- Ruang Kursus
- Ruang Kantor
- Asrama
- Kantin
- Aula
- Tempat Uji Kompetensi
Status
Swasta
Akreditasi
Belum Terakreditasi
Alamat
Jalan Nilam 2 No.83 Kelurahan Jatikarya, Kecamatan Jati Sampurna, Kota Bekasi, Jawa Barat